Status: Hiatus
Saya tahu bahwa memang tidak banyak yang menyukai cerita saya.
Tapi saya terus berusaha, untuk menampilkan cerita yang pantas dilihat.
Tentu kalian tahu, bahwa bukan itu alasan saya hiatus dari dunia FFn.
Agak berat memang, tapi saya berusaha untuk hanya menjadi pembaca didunia FFn.
Entah kapan saya kembali ...
Kalian tentu tidak akan mempermasalahkannya 'kan?
Untuk itu, saya keluar dari dunia FFn dan menobatkan diri menjadi pembaca.
Saya pasti kembali ...
Tapi tidak tahu kapan ...
Saya hanya ingin membuktikan, bahwa saat saya kembali nanti ...
Saya akan menjadi penulis yang hebat.
Itu tekad saya.
Penting!
Saya ingin mengucapkan banyak terimakasih kepada senior-senior dan semua orang yang telah membuat ceritanya dan membuat saya mempunyai banyak inspirasi. Terimakasih juga kepada semua orang yang telah mendukung saya hingga bertahan untuk terus menulis hingga saat ini. Tak henti-hentinya saya ingin mengucapkan kata terimakasih kepada kalian. Kalian adalah teman terbaik yang kutemui didunia maya. Dan dukungan kalian adalah harapan saya agar saya terus maju.
Terimakasih banyak, semuanya!
Tanpa kalian aku bukan apa-apa disini. =)
Oh ya, yang ingin berinteraksi dengan saya, silahkan. Saya menyediakan media sosial agar kalian masih bisa menghubungi saya. twitter: @LyncchiS. Dan sedikit peringatan, mungkin saya bisa mengganti twitter. Dan username twitter akan saya tulis di bio twitter LyncchiS.
Selamat tinggal semuanya.
Saya harap kalian akan menjadi penulis yang hebat suatu saat nanti.
Saya menunggu cerita kalian semua ya. =)